Saat Indah [Kiriman Siswa]

Saat Indah

Oleh : ELIFIA NDAYU LARASATI XI KPR

Saat indah adalah saat dimana kita berkumpul dengan keluarga, bermain bersama saudara, bercanda tawa bersama dan tidak ada pertikian diantara kita bersama, selalu mendukung satu sama lain, kita terus bersama walaupun ada permasalahan sebesar apapun kita tetap bersama.

Kita hanya akan berpisah dengan kehendak Allah, maut lah yang akan memisahkan kita, teruslah berusaha jangan pantang menyerah, sebesar apapun cobaan dari Allah kita pasti bisa menghadapinya, karna Allah tidak akan merubah keadaan umatnya kecuali orang itu yang akan merubahnya sendiri.

“Cinta dari orang tua itu sama saja cinta dari Allah, karna dalam hadist juga dikatakan “bahwa keridhaan Allah tergantung dari adanya keridhaan ibu bapak, kemurkaan Allah itu tergantung kemurkaan ibu bapak “.

0 komentar: